Kini Work From Anywhere Jadi Trend, Apa Saja Tips Menjalankannya
Belakangan ini sedang jadi trend “work from anywhere” karena selama pandemi memang orang diharuskan bekerja dari rumah saja. Adapun sistem kerja Work From Anywhere sendiri diberlakukan kepada karyawan yang bisa bekerja di mana saja dan tidak ada batas harus bekerja di kantor maupun kerja dari rumah. Adapun juga perbedaannya dengan Work From Home, yang juga merupakan sistem kerja yang dilakukan karyawan selama masa pandemi covid-19. Dalam hal ini, seorang karyawan diberikan kebijakan berupa bebas memilih di mana ia akan bekerja….